Panduan Berlibur ke Orkney Island dan Menyaksikan Aurora

Buat teman-teman yang berencana ke Inggris, bosen cuma jalan-jalan di London aja - mungkin tertarik untuk short trip ke Pulau kecil di Skotlandia, Orkney Island, dan sekalian ”hunting" aurora di saat musim dingin dan , recomended trip minimal nginep 2-3 hari. Mengapa Orkney ? Sebenarnya karena tidak sengaja saja. Kebetulan akhir-akhir ini saya sedang mencari … Lanjutkan membaca Panduan Berlibur ke Orkney Island dan Menyaksikan Aurora

Cerita Traveler Soal SIM A Indonesia Berlaku di Islandia

Syarat mutlak berkendara di luar negeri adalah memiliki SIM (surat izin mengemudi) Internasional. Namun, SIM biasa keluaran Polri pun bisa digunakan di Islandia. Saat traveling ke negara asing rasanya jauh lebih menantang dan menyenangkan jika bisa berkendara sendiri. Selain karena tidak perlu memikirkan jadwal bus atau kereta, kita lebih bebas menentukan waktu kapan pergi dan … Lanjutkan membaca Cerita Traveler Soal SIM A Indonesia Berlaku di Islandia

Jelajahi Keajaiban Alam Islandia dalam 7 Hari

Jalan-Jalan di Islandia: Sebuah Petualangan 7 Hari Hari 1: Tiba di Reykjavik Setelah menempuh penerbangan panjang, kami berdua akhirnya tiba di Bandara Keflavik, Reykjavik. Dengan antusiasme, kami melangkah keluar dari pesawat, disambut oleh hawa dingin khas Islandia. Di area kedatangan setelah mengambil bagasi, kami membeli tiket bus Reykjavik Excursions yang akan membawa langsung ke depan … Lanjutkan membaca Jelajahi Keajaiban Alam Islandia dalam 7 Hari

10 Aktivitas Seru Saat Transit 23 Jam di Stockholm

10 HAL YANG BISA DI LAKUKAN SAAT TRANSIT (23JAM) DI STOCKHOLM Transit di Stockholm adalah bagian dari Trip Iceland kami. Demi bisa menikmati kota ini, kami pilih 23 jam transit. Dan supaya lebih memorable, kami pilih penginapan yang unik tapi tetap meet our budget. Hostel (di dalam boat) : M/S Birger Jarl - Hotel & … Lanjutkan membaca 10 Aktivitas Seru Saat Transit 23 Jam di Stockholm

Zhangye Danxia: Tempat Terbaik Menyaksikan Sunset Pelangi

Zhangye (张掖) adalah kota di provinsi Gansu barat laut China, yang berbatasan dengan Inner Mongolia di sebelah utaranya. Waktu yang sangat tepat untuk explore Zhangye adalah pada musim panas (Juli s/d September) dimana selama periode ini kita bisa menyaksikan fenomena alam dimana warna pelangi mendominasi perbukitan di dalam Zhangye Danxia Geo Park. “Magical Landscape” view … Lanjutkan membaca Zhangye Danxia: Tempat Terbaik Menyaksikan Sunset Pelangi